TIWUL IWAK TERI

Ifan Okta Pratamaa
Tiwul adalah makanan tradisional asli Indonesia yang dulu sempat menjadi makanan pokok pengganti nasi beras, Tiwul dibuat dari gaplek, yaitu singkong yang sudah dikeringkan dan dikukus. Masih banyak orang dari desa nawungan ini contohnya masih melestarikan makanan ini dan mengonsumsi tiwul meski bukan lagi menjadi makanan pokok.

Karena di Desa Nawungan dengan tanah yang tandus dan curah hujan yang minim maka ditanami singkong karena mudah ditanam dan dipanen tanpa membutuhkan perawatan khusus , maka muncullah berbagai olahan makanan berbahan dasar singkong, termasuk tiwul.

Ngomong - ngomong kalau lewat Desa Nawungan mampir yaa ...
Kompetisi Lainnya